Gemintang.com – Apa jadinya kalau kawanan binatang seperti kucing, anjing, monyet, sapi hingga kecoa memainkan media sosial Twitter? Kira-kira apa saja “status” yang mereka tulis, ya? Atau apakah akan seheboh seperti para pejabat pemerintah yang ramai-ramai terjun ke media sosial? ...
Mimpi Buruk Seorang Anak Laki-Laki
Gemintang.com – Malam ini, seorang ayah datang ke kamar anak laki satu-satunya untuk mengucapkan selamat malam. Namun sebelum ayahnya pergi dari kamar itu, si anak malah menunjukkan wajah ketakutan. Si anak berkata bahwa kemarin malam ia baru saja memimpikan bibinya ...
Direktur, Manajer dan Para Buaya
Gemintang.com – Direktur PT. Semoga Maju Selalu mengadakan sebuah pesta mewah di sebuah hotel ternama malam itu. Bersama rekan-rekan kerja yang lainnya, mereka menikmati waktu pesta di halaman belakang hotel di dekat sebuah kolam renang yang besar. Kebetulan dalam kolam ...
Anak-Anak Kebanggaan
Gemintang.com – Hari ini Pak Broto dan ketiga rekan kerjanya, Pak Dimas, Pak Usman dan Pak Jony serta masing-masing keluarga mereka, datang ke sebuah restauran ternama untuk makan malam dalam rangka merayakan keberhasilan project terbaru di perusahaan Pak Broto. Namun ...
Magang di Rumah Sakit Jiwa
Gemintang.com – Jono adalah seorang mahasiswa yang menimba ilmu di sebuah universitas swasta dan mengambil jurusan psikologi disana. Dan kini ia telah menginjak semester 5 dimana ia diwajibkan untuk mengambil program magang. Karena begitu sulit mencari tempat magang yang pas ...