Gemintang.com – Akhirnya JKT48 kembali dengan single teranyar mereka “Fortune Cookies in Love – Fortune Cookies Yang Mencinta”. Single yang keluar tanggal 21 Agustus 2013 ini merupakan single yang spesial. Ini merupakan single pertama dimana JKT48 bersama-sama melakukan peluncuran album ...
19 Oktober, Fall Out Boys Siap Manggung di Jakarta
Gemintang.com – Lagi, promotor musik Big Daddy Entertainment mendatangkan grup band asal Amerika yaitu Fall Out Boys untuk menggelar konser di Jakarta pada tanggal 19 Oktober 2013 mendatang. Konser yang bertajuk “Save Rock and Roll Tour” ini rencananya akan dihelat ...
Comic 8 Bertabur Pemain Stand Up Comedy
Gemintang.com – Bagaimana jadinya saat comic alias pemain stand up comedy berlagak dalam sebuah film berjudul Comic 8? Bagi yang belum tahu, stand up comedy adalah satu gaya dimana seorang komedian tampil di depan penonton dan berbicara secara langsung kepada ...
Jessica & Tiffany SNSD, Dua Sahabat dari Amerika Serikat
Gemintang.com – Girls’ Generation atau yang lebih dikenal dengan nama SNSD (So Nyeo Shi Dae) pamornya melejit di belantika musik Korea sejak kemunculan mereka dengan lagu berjudul ‘Gee’. Hampir seluruh negara di dunia terutama Asia mengenal girlband beranggotakan 9 orang ...
Konser Pertama Jay Chou di Indonesia, Opus Jay 2013 World Tour
Gemintang.com – W Production nampaknya sangat tahu keingingan para pecinta musik Mandopop di tanah air. Setelah sebelumnya sukses menyelenggarakan konser girl group Taiwan, S.H.E dan juga penyanyi David Tao, kini W Production bersama PT. Nusantara Utama Technology dan Synergism Entertainment, ...